Pasar Bathok
Company Gathering Blitar

Pandu Aji

Kategori: Event

Pasar Bathok Kota Blitar

Diperbarui:

Pasar Bathok merupakan pasar minggu yang dibuka di Jl. Kali Glagah, Tanjungsari, Sukorejo, Kota Blitar. Pasar yang digagas oleh Kampung Bathok dan Genpi Blitar ini akan dibuka pada hari Minggu 24 Maret 2019.

Dalam pembukaannya, akan ada banyak kegiatan seperti jalan sehat, lomba dolanan anak, pasar kuliner hingga adanya workshop pengolahan bathok kelapa. Buat yang masih bingung besok minggu mau kemana, mungkin bisa coba ikut meramaikan pembukaan Pasar Bathok di Kota Blitar ini

Promo Shopee Valentine
Jelajah Blitar

About Jelajah Blitar

Menjelajahi Blitar sejak 2014. Temukan kami di Instagram, Facebook, Youtube dan Tiktok

Leave a Comment