Telaga

Rambut Monte

Rambut Monte

Telaga rambut monte masih berada satu komplek dengan Candi Rambut Monte di Desa Krisik, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Blitar. Sebuah telaga dengan sumber yang cukup besar dan memiliki berwarna tosca. Warna air telaga yang unik ini menjadi daya tarik tersendiri untuk telaga ini. Pepohonan rimbun di sekitar telaga dengan suasana yang cukup sunyi memberikan kenyamanan tersendiri untuk berwisata ke telaga ini. Sebuah bangunan beton di pinggiran kolam membuat pengunjung bisa melihat keindahan Telaga Rambut Monte ini dari ketinggian. Sehingga bisa melihat ...

Wisata Alam Telaga Paco / Telaga Pacuh

Wisata Alam Telaga Paco / Telaga Pacuh merupakan hutan lindung yang dikelola oleh PTPN XII Bantaran Afdeling Penataran. Terletak di Dsn. Pacuh, Ds. Penataran, Kec. Nglegok, Kab. Blitar. Lokasinya tidak jauh dari Candi Penataran yang merupakan candi hindu terbesar di Jawa Timur. Pepohonan rindang di sekitar telaga ini bisa dijadikan alternatif untuk bersantai bersama keluarga, dengan suasana sejuk pengunjung juga bisa memancing di telaga. Karena ada banyak ikan yang dilepaskan di telaga ini. Fasilitas yang ada di telaga pacuh memang ...