Pendakian

Pendakian Gunung Kelud via Karangrejo Garum

Pendakian Gunung Kelud via Karangrejo, Garum, Blitar

Pernah coba Pendakian Gunung Kelud via Karangrejo, Garum? Karena selama ini pendakian kelud via Tulungrejo lebih populer dibandingkan Karangrejo. Kalau gak salah, dulu sekitar tahun 2015 akhir ada rumor kalau Pemerintah Kabupaten Blitar akan membangun rute wisata ke Gunung Kelud lewat Karangrejo, Garum. Tapi gak tau lagi gimana kelanjutannya. Setelah tertunda beberapa purnama, akhirnya Jelajah Blitar keturutan juga buat melakukan pendakian kelud via Karangrejo. Sehingga bisa menyajikan informasi yang akurat buat teman-teman yang berencana mencoba melakukan pendakian gunung kelud lewat ...

Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar

Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar

Jelajah Blitar melakukan Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar untuk menjawab rasa penasaran dari para pendaki yang melalui jalur ini. -Gunung Butak merupakan salah satu gunung populer di kalangan para pendaki. Puncak gunung butak berada di ketinggian 2.868 mdpl dekat gunung Kawi, Jawa Timur. Salah satu jalur pendakian yang sering digunakan para pendaki adalah via Kebun Teh Sirah Kencong Blitar. Pada kesempatan ini Jelajah Blitar mau berbagi informasi tentang jalur pendakian ke Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar. Postingan ...