Kebun Teh

Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar

Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar

Jelajah Blitar melakukan Pendakian Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar untuk menjawab rasa penasaran dari para pendaki yang melalui jalur ini. -Gunung Butak merupakan salah satu gunung populer di kalangan para pendaki. Puncak gunung butak berada di ketinggian 2.868 mdpl dekat gunung Kawi, Jawa Timur. Salah satu jalur pendakian yang sering digunakan para pendaki adalah via Kebun Teh Sirah Kencong Blitar. Pada kesempatan ini Jelajah Blitar mau berbagi informasi tentang jalur pendakian ke Gunung Butak via Sirah Kencong Blitar. Postingan ...

Warung Pecel Bu Tia Sirah Kencong

Lesehan Bu Tia Sirah Kencong

Warung lesehan Bu Tia di Sirah Kencong cukup populer untuk pengunjung Perkebunan Teh Sirah Kencong. Terletak di ketinggian 1046 mdpl membuat warung lesehan Bu Tia ini merupakan warung nasi pecel tertinggi di Blitar. Meski berada di kawasan wisata, namun harga yang ditawarkan masih bisa dibilang standard. Tidak jauh berbeda dengan warung pinggir jalan yang ada di Blitar. Lokasi warung lesehan Bu Tia tepat berada di bawah masjid Al-Ikhlas Sirah Kencong, sebuah gazebo yang tak terlalu besar dengan kolam ikan koi ...

candi sirah kencong

Candi Sirah Kencong

Candi Sirah Kencong masih terletak dalam satu kawasan dengan Perkebunan Teh Sirah Kencong. Untuk mencapai candi, anda memerlukan sedikit usaha karena lokasinya yang berada di salah satu bukit dengan hamparan kebun teh yang luas. Pemandangan kebun teh di sekitar candi sirah kencong ini benar-benar menakjubkan. Pemandangan kemegahan Gn. Kawi dari spot ini benar-benar tampak nyata apabila cuaca sedang bersahabat, selain itu garis-garis di sela-sela pepohonan teh juga menjadi salah satu daya tarik tersendiri untuk para wisatawan yang mengabadikannya. Ditemukan pada ...

Camping di Brak Papat Sirah Kencong

Brak Papat Sirah Kencong

Brak papat sirah kencong merupakan pos bayangan tertinggi di kawasan Perkebunan Teh Sirah Kencong. Brak papat menawarkan pemandangan landskap perkebunan teh dengan latar belakang Gunung kelud yang benar-benar memikat. Pemandangan ini yang membuat beberapa orang menyukai camping di brak papat sirah kencong ini, selain pemandangan yang menakjubkan, suasananya pun cukup nyaman untuk dinikmati bersama teman maupun keluarga. Anda dapat melihat gunung kelud bak sebuah candi raksasa. Namun untuk mencapai brak papat dibutuhkan perjuangan ekstra. Untuk yang camping di Brak Papat ...